Menteri Perdagangan, Thomas T. Lembong, bersama Menteri Keuangan, Bambang Brodjonegoro, Ketua Umum APINDO, Hariyadi Sukamdani dan Managing Director Chevron IndoAsia Business Unit, Charles A. Taylor, menjadi narasumber dalam acara US-Indonesia Investment Initiative Pre-Summit Dialogue yang diselenggarakan di Hotel Intercontinental. Kamis (15/10).(foto: kemendag)
