Pelangi di Kenjeran, jadikan destinasi wisata baru di Surabaya

Kredit Foto:
Syaiful Arif
Jembatan Kenjeran yang akan menjadi destinasi wisata baru di Kota Surabaya, dihiasi cahaya warni warni yang keluar dari air mancur. Salah satu obyek wisata baru tersebut akan diperkenalkan Walikota Surabaya Tri Rismaharini menyambut Bulak Fest 2016 yang sudah dibuka sejak 3 April 2016 lalu.

Komentar