Presiden AFC kunjungi PSSI

Kredit Foto:
whatindonews.com/win14
Presiden Asian Football Confederation (AFC), Sheikh Salman bin Ebrahim Al Khalifa berkunjung ke PSSI pada Sabtu (16/11). Kedatangannya bersama SekjenAFC, Alex Soosay dan pejabat AFC lainnya.

Sementara PSSI diwakili Ketua Umum Djohar Arifin Husin, Wakil Ketua Umum La Nyalla Mattalitti, Sekjen PSSI Joko Driyono, dan beberapa pengurus dan pejabat di PSSI.
Komentar