TPS Horor Penjara Setan di Surabaya

Kredit Foto:
kanalsatu/Syaiful Arif
Dalam menarik masyarakat untuk berbondong-bondong datang untuk menggunakan hak pilihnya dalam Pilpres 2014, Tempat Pemungutan Sementara (TPS) 43 di Jalan Tambak Asri 25 Surabaya menghadirkan suasana lain dalam suasana horor. Di TPS ini penuh dengan makhluk halus, seperti Wewe Gombel, Genderuwo, Pocong, Drakula dan lainnya.

Semua petugas TPS didandani dan mengenakan kostum hantu. Namun semua itu hanya kreatifitas warga Tambak Asri Surabaya dalam menyukseskan hajatan Pemilihan Presiden 2014..
Komentar