Kredit Foto:
BBC Indonesia
BBC Indonesia
Sekitar 50.000 orang pendukung oposisi Malaysia menghadiri rapat akbar di stadion Kelana Jaya untuk mengecam pemilihan umum pada Minggu (5/5/13) lalu yang dimenangkan lagi oleh koalisi Barisan Nasional.
Pawai pada Rabu malam (8/5/13) diserukan oleh Anwar Ibrahim, pemimpin aliansi tiga partai Pakatan Rakyat setelah dirinya pada Selasa (7/5/13) menyatakan gerakan sengit melawan dugaan kecurangan pemilihan umum
Pawai pada Rabu malam (8/5/13) diserukan oleh Anwar Ibrahim, pemimpin aliansi tiga partai Pakatan Rakyat setelah dirinya pada Selasa (7/5/13) menyatakan gerakan sengit melawan dugaan kecurangan pemilihan umum
