Kredit Foto:
whatindonews/Syaiful Arif
whatindonews/Syaiful Arif
Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) berdemo menolak pertemuan tingkat menteri Organisasi Pedagangan Dunia (WTO) di Surabaya, Jawa Timur, Selasa (3/12/2013). Mereka sempat menutup jalan Gubernur Suryo dan mengajak masyarakat menolak keterlibatan RI ke dalam World Trade Organization (WTO) di Nusa Dua Bali, karena dianggap merugikan dan tidak memberi keuntungan pada rakyat Indonesia.
